Umar ibn Khaththab menyebut nama-nama Ali, Utsman, Abdurrahman ibn Auf, Zubair, Thalhah, dan Sa’d, sebagai calon penerusnya. Juga anaknya sendiri, Abdullah, yang dikatakannya berhak memilih tapi tidak boleh dipilih. “Biarlah ini menjadi hadiah hiburan baginya,” kata Khalifah. Sebuah legacy tentang cara memilih pemimpin dari seorang khalifah yang mati secara tragis. […]
Category: SIRAH
Khadijah, Tambatan Hati Nabi dan Ibunda Orang Beriman
Tuhan mencintai sebagian kelakuan kita dan membenci sebagian lainnya. Perbuatan yang disukai-Nya adalah keluhuran hati dan pertolongan terhadap sesama, terutama kepada mereka yang lemah — Khadijah. Dari hari ke hari, ekonomi Abu Thalib kian tidak menentu. Penghasilannya terlalu sedikit untuk mencukupi keluarganya yang besar. Perlu ada tambahan pemasukan. Namun dari […]
Pengalaman Nabi Mendirikan Negara Plural di Madinah
Tiga belas tahun Nabi Muhammad SAW menyeru penduduk Mekkah untuk mengikuti agama yang dibawanya. Tetapi sebegitu jauh hasilnya tidak menggembirakan. Hanya sedikit yang bersedia masuk Islam, dan itu pun umumnya dari kalangan rendahan. Para pembesar seperti Abu Jahal dan Abu Sufyan bukan hanya menolak, tetapi sangat memusuhi dan bahkan berusaha […]
Ketika Muhammad Diasuh di Tengah Gurun
H. A. SURYANA SUDRAJAT Diasuh di tengah gurun pasir, dengan adat yang bersih dan murni, merupakan bekal bagus bagi bocah yang yatim ini. Konon peristiwa mukjizawi terjadi di sana. Sejak mengambil bayi itu, Ibu Halimah merasa mendapat berkah. Kambing ternaknya gemuk-gemuk. Air susu di tubuhnya sendiri meruah. “Tuhan telah memberkati […]