Orang-orang saleh, hidup di zaman kapan pun tidak pernah kehilangan harapan, bahkan dalam situasi yang muskil, dan dalam keadaan menakutkan. Inilah kisah Rasulullah SAW tentang tiga laki-laki musafir, sebagaimana diriwayatkan dalam hadis Bukhari dan Muslim. Mereka adalah dari orang-orang terdahulu, sebelum kalian. Mereka akhirnya harus menginap, dan masuk ke dalam […]